Setuju enggak kalau wanita itu emang terlahir dengan jiwa suka belanja? Saya sendiri sebagai seorang wanita ngerasa banget kok kalau berbelanja itu adalah kerjaan yang paling menyenangkan. Sekedar belanja camilan ke minimarket seberang jalan aja udah jadi mood booster tersendiri. Apalagi kalau belanja barang yang menjadi hobby, udah pasti jadi happy. Nah, rasa happy itu akan muncul … Continue reading Rekomendasi Tempat Belanja Yang Murah Meriah di Jakarta
Category: Jalan-jalan
Jadikan Legoland Malaysia Sebagai Destinasi Lego Terdekat
Libur panjang sebentar lagi, ini saatnya kamu mempersiapkan diri berlibur ke tempat-tempat yang seru dan unik. Salah satunya adalah Legoland Malaysia. Theme park ini menyajikan konsep unik yang mana ada banyak lego yang tersusun hingga mirip perabotan, kartun, dan, manusia. Ingin tahu taman hiburan ini lebih jauh? Simak ulasannya di bawah ini! Overview Legoland Malaysia … Continue reading Jadikan Legoland Malaysia Sebagai Destinasi Lego Terdekat
Honeymoon Romantis nan Eksotis di Pulau Lombok
Seberapa penting sih bulan madu alias honeymoon bagi pasangan yang baru menikah? Well, kalau menurut saya sih penting banget. Tidak hanya untuk pasangan yang baru nikah aja, pasangan yang sudah lama menikah pun perlu juga merencanakan bulan madu kedua. Untuk apa? Untuk memupuk kembali rasa cinta yang ada, eeaa. Eh kali ini serius lhoo yaa. … Continue reading Honeymoon Romantis nan Eksotis di Pulau Lombok
Fakta Menarik Candi Borobudur yang Mungkin Belum Kamu Ketahui
Belum lama ini, umat Buddha di seluruh dunia merayakan hari raya Waisak. Di Indonesia sendiri, ada satu tempat yang sangat terkenal untuk merayakan hari besar tersebut, yakni di Candi Borobudur, candi Buddha terbesar yang ada di dunia. Mungkin kamu sudah pernah atau sering mendengar tentang candi yang menjadi salah satu warisan budaya paling terkenal ini. … Continue reading Fakta Menarik Candi Borobudur yang Mungkin Belum Kamu Ketahui
Nikmatnya Makan Bebek Kualitas Terbaik Di Bebek Tepi Sawah Surabaya
Urusan makanan, saat ini tidak hanya sekedar menuntaskan rasa lapar saja. Namun banyak hal yang sudah menjadi tren yang semakin diminati oleh masyarakat dari berbagai kalangan. Contohnya adalah makan di tempat yang memiliki pemandangan yang bagus, atau makanan yang sangat enak sehingga bisa di bagikan atau unggah di sosial media. Nah, salah satunya adalah dengan … Continue reading Nikmatnya Makan Bebek Kualitas Terbaik Di Bebek Tepi Sawah Surabaya